June 2020

Seri Webinar/Workshop Mahasiswa TE UII : Bekal Sukses di Era Pandemi

Selasa, 23 Juni 2020, Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri Universitas Indonesia kembali mengadakan acara webinar bagi mahasiswa dengan topik “Bekal Sukses di Era Pandemi, Kisah WfH di Desa untuk Perusahaan Eropa)”. Acara ini merupakan serangkaian acara Seminar/Workshop yang akan diadakan secara rutin dengan konten-konten tematik yang menarik tentunya. Pada kesempatan ini, pembicara pada …

Seri Webinar/Workshop Mahasiswa TE UII : Bekal Sukses di Era Pandemi Read More »

Seminar Guru Online #Part 2 : Membuat Konten Pembelajaran Online yang Menarik Bagi Siswa

Assalamualaikum wr.wb Pada hari Kamis, 25 Juni 2020, Teknik Elektro Universitas Islam Indonesia telah menyelenggarakan seminar guru online #part2. Seminar guru online ini merupakan rangkaian acara seminar guru online #part1 yang sudah dilaksanakan Selasa 5 Mei 2020. Acara ini diikuti sekitar 150 guru SD, SMP, dan SMA yang tersebar di seluruh Indonesia melalui media teleconference. …

Seminar Guru Online #Part 2 : Membuat Konten Pembelajaran Online yang Menarik Bagi Siswa Read More »

Mengenal Teknologi Li-Fi (Light Fidelity)

Selama bertahun-tahun, Wi-Fi telah dikenal luas oleh konsumen di seluruh dunia. Hampir di semua gedung dan rumah kini telah tersedia Wi-Fi untuk mengakses jaringan internet. Saat ini komunikasi berbasis cahaya secara nirkabel sudah dimungkinkan dan pertanyaan baru yang muncul adalah: bagaimana kita akan menggunakannya? Dan apakah teknologi baru berbasis cahaya secara nirkabel ini akan menggantikan …

Mengenal Teknologi Li-Fi (Light Fidelity) Read More »

Scroll to Top
Scroll to Top